Des
20
Narasumber Model dan Asesmen Pembelajaran Diferensiasi di SMPN 2 Wonoayu, Sidoarjo
Keberagaman siswa dalam belajar harus diperlakukan dengan adil. Di era merdeka belajar, dikenal istilah pembelajaran terdiferensiasi. Hal ini merupakan upaya untuk mewadahi berbagai kebutuhan dan karakter dalam belajar. Dengan demikian, tujuan pembelajaran dapat dicapai secara optimal.